Perpisahan Siswa Kelas XII SMAN Surulangun Berlangsung Meriah


Sumatra Selatan | Sabtu 27-04-2024, 22:24 WIB

MUSI RAWAS UTARA - SMA Negeri Surulangun Rawas Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara) Provinsi Sumatra Selatan, menggelar perpisahan 248 siswa kelas XII, di aula sekolah tersebut, Sabtu (27/04/2024). Kepala sekolah SMA negeri Surulangun Rawas, Muhammad Ali Gunawa, mengatakan, "Siswa yang mengikuti perpisahan dan pelepasan sebanyak 248 siswa kelas XII," katanya. Ia berharap, moment pelepasan siswa ini diharapkan meningkatkan silaturrahmi dan mempererat ikatan tali persaudaraan dengan

Selengkapnya

PPDB SMAN/SMKN dan SLBN di Sumsel Terapkan Permendikbud Nomor 1 Tahun 2021


Sumatra Selatan | Sabtu 27-04-2024, 20:03 WIB

PALEMBANG - Webinar Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) SMA Negeri/SMK Negeri/SLB Negeri se-Sumsel Tahun Pelajaran 2024/2025 di Provinsi Sumsel dilaksanakan di SMK Negeri 2 Palembang, Sabtu (27/04/2024). Kegiatan tersebut mengambil tema PPDB Dengan Semangat Permendikbud Nomor 1 Tahun 2021. Turut hadir melalui zoom meeting PJ Gubernur Sumsel Dr.Drs.H.Agus Fatoni,MSi. Dalam kegiatan tersebut dilakukan Deklarasi PPDB Dengan Semangat Permendikbud Nomor 1 Tahun 2021 yang ditandatangani oleh

Selengkapnya

SMKN 2 Palembang Buka 4 Jalur Penerimaan PPDB Tahun Ajaran 2024/2025


Sumatra Selatan | Kamis 25-04-2024, 19:39 WIB

PALEMBANG - SMKN 2 Palembang Mengumumkan Proses Penerimaan Siswa Baru Tahun Ajaran 2024/2025 dalam sebuah sesi wawancara dengan Awak Media di SMKN 2 Palembang, Kamis (26/04/2024). Kepala SMKN 2 Palembang, H. Suparman, S.Pd., M.Si, memberikan penjelasan terperinci mengenai proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2024/2025 dimana SMKN 2 Palembang telah menetapkan 4 jalur penerimaan PPDB yang meliputi jalur domisili, jalur keluarga tidak mampu, jalur prestasi dan jalur minat

Selengkapnya

Pj Bupati Musi Banyuasin Terdahulu Menilai Potensi Kepemimpinan Lokal


Sumatra Selatan | Senin 22-04-2024, 14:30 WIB

PALEMBANG - Pada seremoni pengambilan sumpah jabatan dan pelantikan Pj Bupati baru Musi Banyuasin di Griya Agung Palembang, Senin (22/04/2024), Drs. H. Apriyadi, mantan Pj Bupati pada tahun 2022, memberikan pandangannya terhadap dinamika politik lokal. Ia menilai bahwa pemerintah pusat, khususnya Kementerian Dalam Negeri, memperhatikan beberapa pejabat kepala daerah yang memiliki keinginan untuk mengabdi lebih lanjut di daerah tempat mereka bertugas. Dalam pandangannya, Apriyadi menyoroti

Selengkapnya

Wali Murid Keluhkan Dana PIP Jalur Khusus Diduga Dipotong Kepsek


Sumatra Selatan | Senin 22-04-2024, 10:48 WIB

MUSI RAWAS UTARA - Kepala sekolah SDN Bumi Makmur Kecamatan Nibung, Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara) Provinsi Sumatra Selatan, diduga memotong dana PIP jalur Khusus Aspirasi dari anggota DPR RI dari partai PKS. Berdasarkan keterangan kepala sekolah SDN Bumi makmur Basuni S.pd. saat Awak Media mendatangi kediamanya,ia mengakui Benar dana itu dipotong sebesar RP 50,000 siswa/ siswi yang mendapatkan bantuan PIP. "Dana itu di pembelian bangku kursi ,ya kalau para wali keberatan dana itu

Selengkapnya

Ribuan Warga Hadiri Halalbihalal Bersama Paslon Gubernur dan Wakil Gubernur MAHAR


Sumatra Selatan | Minggu 21-04-2024, 21:27 WIB

PALEMBANG - Ribuan warga dari 17 Kabupaten/Kota di Sumatera Selatan memeriahkan acara Halalbihalal yang digelar oleh pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur, Mawardi Yahya-Harnojoyo (MAHAR) dengan tema Halal Bi Halal Tokoh dari Sabang sampai Merauke, Muratara sampai OKU Selatan di GRAHA LIMBERSA  pada Minggu (21/04/2024). Dalam suasana yang semarak, mereka tidak hanya memberikan dukungan kepada kedua calon, tetapi juga turut hadir pengurus dan anggota dari 40 Ormas dan perwakilan

Selengkapnya

Gelar Aksi Damai, GPPMS Ajak Semua Element Masyarakat Hormati Hasil Pemilu 2024


Sumatra Selatan | Minggu 21-04-2024, 17:00 WIB

PALEMBANG - Gerakan Persatuan Pemuda Mahasiswa Sumatra Selatan (GPPMS) menggelar aksi damai dalam rangka menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif paska pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) setentak tahun 2024 di Provinsi Sumatera Selatan, di Bundaran Air Mancur (BAM) Kota Palembang, Minggu (21/04/2024). Ketua GPPMS Sobirin, SH.,MH mengatakan bahwa kegiatan tersebut untuk mendukung pelaksaan Pemilihan Umum (Pemilu) serentak Tahun 2024 yang aman dan damai di wilayah Prov. Sumsel sehingga

Selengkapnya

Pelaksanaan PPDB Tahun Ajaran 2024-2025 SMA,SMK dan SLB Negeri Mengacu pada Permendikbud Nomor 1 Tahun 2021


Sumatra Selatan | Kamis 18-04-2024, 21:46 WIB

PALEMBANG - Pelaksanaan Penerima Peserta Didik Baru (PPDB) Tahun Ajaran 2024-2025 SMA,SMK dan SLB Negeri di Provinsi Sumsel mengacu pada Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 1 Tahun 2021 tentang Penerimaan Peserta Didik Baru pada Taman Kanak-Kanak, Sekolah Dasar, Sekolah Menengah Pertama, Sekolah Menengah Atas, dan Sekolah Menengah Kejuruan. Pada PPDB SMA Negeri tahun ini mengacu pada 4 jalur yakni zonasi, afirmasi, perpindahan orang tua dan prestasi. Pada PPDB ini sekolah dilarang

Selengkapnya

Camat Rawas Ulu Menggelar Rakor Bersama Lurah dan Para Kades


Sumatra Selatan | Kamis 18-04-2024, 19:37 WIB

MUSI RAWAS UTARA - Camat Rawas Ulu bersama lurah, dan kepala desa (kades) se-Kecamatan Rawas Ulu Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara) Provinsi Sumatra Selatan, Mengelar Rapat Koordinasi Pemantapan Penyelenggaraan Pemerintahan Dalam Rangka Pengendalian Pelayanan terhadap masyarakat, Kebersihan Desa / Gotong Royong, Pelayanan Kesehatan / UHC dan Keamanan / ketertiban Desa. Rapat koordinasi tersebut berlangsung di ruang kantor Camat Rawas Ulu dan dihadiri Camat Rawas Ulu M. Yusnadi, Sekcam,

Selengkapnya

PJ Walikota Palembang Ratu Dewa Apresiasi Peran DPD REI Sumsel Yang Dukung Pembangunan di Kota Palembang


Sumatra Selatan | Rabu 17-04-2024, 21:24 WIB

PALEMBANG - Pj Walikota Ratu Dewa mengapresiasi peran DPD Real Estate Indonesia (REI) Sumatera Selatan (Sumsel) yang sudah memberikan kontribusi positif terhadap pembangunan di Kota Palembang. Diketahui Real Estat Indonesia (REI) merupakan sebuah organisasi persatuan perusahaan-perusahaan Indonesia yang bergerak di bidang properti/pengembang perumahan. Apresiasi itu diungkapkan Ratu Dewa dalam acara Halal Bi Halal bersama Pengurus DPD REI Sumsel yang berlangsung di Ballroom II Hotel Aryaduta

Selengkapnya

Sinergi HIPMI Sumsel dan Pemerintah Membangun Ekosistem Investasi untuk Kemajuan Sumatera Selatan


Sumatra Selatan | Minggu 07-04-2024, 10:08 WIB

PALEMBANG - Dalam suasana bulan Ramadhan yang penuh berkah, Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Selatan, H. Agus Fatoni, bersama dengan Badan Pengurus Daerah Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (BPD HIPMI) Sumatera Selatan, mengadakan buka puasa bersama, pada Sabtu (06/04/2024).  Acara ini tidak sekadar pertemuan rutin, melainkan sebuah momen penting untuk memperkuat silaturahmi dan sinergi antara pemerintah dan sektor swasta di daerah ini. Pada kesempatan ini, Agus Fatoni menekankan

Selengkapnya

Puncak Arus Mudik di Jalan Lintas Sumatera Macet Hingga 30 Kilometer


Sumatra Selatan | Jumat 05-04-2024, 19:03 WIB

BANYUASIN - Kemacetan panjang terjadi di Jalan Lintas Timur (Jalintim) Palembang-Betung. Tepatnya di arah Sembawa (Desa Mainan) hingga Kecamatan Talang Kelapa, Kelurahan Sukajadi, Kabupaten Banyuasin, Provinsi Sumatera Selatan, pada Kamis (04/04/2024) Penyebab macet, karena padatnya arus lalu lintas terutama dari arah Jambi menuju Palembang.  Putra, warga asal Pelalawan Provinsi Riau yang hendak menuju ke Kabupaten Ngawi, Jawa Timur mengaku telah mengantri dari pukul 11.00 WIB hingga

Selengkapnya

Jelang Buka Puasa dihari ke-24 Ramadhan 1445 H Bhayangkari Sumsel bagi Takjil


Sumatra Selatan | Jumat 05-04-2024, 07:47 WIB

PALEMBANG - Ketua PD Bhayangkari Ny Evi Rachmad Wibowo didampingi Wakil Ketua PD Bhayangkari Sumsel Ny Monica M.Zulkarnain bersama Staff PD Bhayangkari Sumsel dan jajaran Pengurus, serta dibantu Polwan dan Personil Polsekta Ilir Timur II dan Bhayangkari Polrestabes Palembang melakukan aksi mulia dengan berbagi takjil berbuka puasa gratis serta paket sembako kepada para pedagang kaki lima, tukang becak, pengendara motor Seputaran Persimpangan Pasar Lemabang dijalan Rama kasih Raya Duku Kecamatan

Selengkapnya

Tragedi Ledakan Kapal Jukung di Sungai Musi, Duka yang Terulang


Sumatra Selatan | Selasa 02-04-2024, 06:35 WIB

PALEMBANG – Suasana malam yang seharusnya tenang di sekitar Sungai Musi, Palembang, tiba-tiba terusik oleh suara dentuman keras yang ternyata berasal dari ledakan sebuah kapal jukung. Senin (01/04/2024) Camat SU 1 Palembang, Mukhtiar Hijrun, S.STP., membenarkan bahwa insiden tragis tersebut terjadi di perairan Sungai Musi, menambah catatan kelam di sungai yang telah sering menjadi saksi insiden-insiden tragis. "Kapal yang meledak tersebut adalah tongkang Bintang Kejora yang sedang

Selengkapnya

Melalui Aplikasi BANPOL Polda Sumsel Bongkar Sindikat Lahgun BBM Bersubsidi


Sumatra Selatan | Senin 01-04-2024, 22:58 WIB

PALEMBANG - Polda Sumsel kembali sikat sindikat penyalahgunaan Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi di SPBU Talang Padang wilayah Kecamatan Gunung Megang Muara Enim. 5 pelaku diringkus berikut barang bukti 2 unit kendaraan yang telah dimodifikasi tangki bahan bakarnya. “Berawal dari diterimanya informasi/laporan masyarakat ke Polda Sumsel melalui aplikasi BANPOL tentang adanya penyalahgunaan BBM bersubsidi menggunakan jerigen dijalan Hauling Tambang dengan harga diatas yang ditetapkan

Selengkapnya

 
 
+ Indeks Berita +
01 Resmi Dilantik Sebagai Pj Bupati, Hambali Siap Membangun Kabupaten Kampar Lebih Baik
02 22 dari 25 Propemperda Direncanakan Akan Diproses pada 20 November 2023
03 Melukis Beragam Pesan Hari Bumi di Tembok Pemukiman Sekitar WALHI Riau
04 Perpisahan Siswa Kelas XII SMAN Surulangun Berlangsung Meriah
05 Bupati Zukri Membuka Secara Resmi Konferensi Cabang IV NU Kabupaten Pelalawan
06 PPDB SMAN/SMKN dan SLBN di Sumsel Terapkan Permendikbud Nomor 1 Tahun 2021
07 Bupati Kuansing Kembali Gelar Nobar di Taman Jalur Berharap Timnas Indonesia Lolos ke Babak final
08 Cegah C3 dan Kejahatan Lain, Polsek Bandar Sei Kijang Melaksanakan Patroli KRYD
09 Ketua DPD Gerindra Sumut, Dukung Penuh Khenoki Waruwu sebagai Cabup Nias Barat Periode 2024-2029
10 Pemkab Kuansing bersama LAMR Gelar Rapat Kordinasi Infrastruktur Daerah
11 Tidak Hanya Bibit Unggul, Petani Bulukumba Juga Dibantu Pembersihan Lahan
12 Kapolsek Bandar Sei Kijang Hadiri Tanya Jawab Survei Re-Akreditasi Puskesmas Bandar Sei Kijang oleh KAKP
13 Terbaik Kedua dan Ketiga di Sulsel, Agen Bank Sulselbar Bulukumba Terima Hadiah
14 Nobar AFC ASIA CUP U-23 Qatar, Bupati Kuansing Berikan Kesan Tak Terlupakan
15 Bupati Nias Barat Buka Secara Resmi Musrenbang RPJPD Nias Barat Tahun 2025-2045
16 Jelang Pilgub 2024, Sekdako Indra Pomi: ASN Tak Boleh Terpengaruh Siapapun PJ Wali Kota Pekanbaru
17 Pemkab Nias Barat Gelar Halal Bihalal Idul Fitri 1445 Hijriah Bersama Umat Muslim di Wilayah Nias Barat
18 SMKN 2 Palembang Buka 4 Jalur Penerimaan PPDB Tahun Ajaran 2024/2025
19 Acara Pamitan Dan Pelepasan Peserta Didik Kelas-XII SMK Negeri 1 Mandrehe Utara T.P. 2023/2024
20 Upacara Hari Otonomi Daerah, Bupati Kuansing Ingatkan Pertumbuhan Ekonomi dan Kearifan Lokal Harus Mampu Terjaga
21 Setelah PDIP, H Dani Daftarkan Diri Calon Bupati Inhil ke Partai Demokrat
22 Bhabinkamtibmas Kelurahan Sei Kijang Ingatkan Warga terhadap Pelaku C3 dan Penipuan
 
 
Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
© Busernews24.com | Situs Berita Aktual Terpercaya