Dugaan Raibnya 12 Ekor Sapi dari Anggaran APBN Desa Seberang Taluk Hilir, Pemda Kuansing Jangan Tutup Mata


Investigasi | Sabtu 15-04-2023, 12:03 WIB

KUANTAN SINGINGI - Minimnya pengawasan kegiatan pelaksanaan desa sehingga kuasa pemegang anggaran berpotensi untuk melakukan kecurangan atau korupsi dengan berbagai teknik dan cara masing-masing. Seperti yang tengah hangat diperbincangkan di kalangan masyarakat Desa Seberang Taluk Hilir Kecamatan Kuantan Tengah. Raibnya 12 ekor Sapi hasil pembelanjaan Dana Desa Tahun 2022 sumber APBN Dengan Total Pagu Rp 170jt ditambah dengan anggaran tahun sebelumnya Rp 43.704.235. Mendengar informasi yang

Selengkapnya

Kasus Penggerebekan Oknum ASN di Kuansing, Kepala BKPP: yang Bersangkutan Sudah kita Panggil Secara Prosedural


Investigasi | Jumat 31-03-2023, 15:31 WIB

KUANTAN SINGINGI - Menindaklanjuti kasus Penggerebekan oknum ASN di Kuansing, Kepala Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Kabupaten Kuansing H. Masrul Hakim,SAg. MP.di memberikan tanggapannya. Pada saat dimintai keterangan oleh awak media Kepala BKPP H. Masrul Hakim, SAg.MP.di menjelaskan, "yang bersangkutan sudah kita lakukan pemanggilan secara prosedural dan sudah kita klarifikasi, sekarang sedang menyiapkan proses Riksus (pemeriksaan khusus)," ucapnya singkat melalui pesan WhatsApp

Selengkapnya

Oknum ASN Digerebek, Plt Bupati Kuansing: Segera Akan Kita Proses


Investigasi | Sabtu 25-03-2023, 21:27 WIB

KUANTAN SINGINGI - Terkait Penggerebekan oknum ASN di Kuantan Singingi, awak media pun melakukan penelusuran dan mengumpulkan beberapa keterangan dari warga maupun pihak-pihak yang dianggap penting. Ternyata diduga oknum Aparatur Sipil Negara (ASN) yang mengaku inisial (I) tersebut adalah inisial (ZU), yang diduga menjadi pemodal warung remang-remang yang berada dekat komplek perkantoran Bupati Kuansing dengan pemilik warung adalah Reni yang juga diduga wanita simpanannya.  Saat

Selengkapnya

Digerebek Pemuda, Diduga Oknum ASN Tunjukkan Surat Nikah Siri


Investigasi | Jumat 24-03-2023, 21:37 WIB

KUANTAN SINGINGI - Pemuda dan warga Kelurahan Sinambek, Kecamatan Kuantan Tengah, Kabupaten Kuantan Singingi, Provinsi Riau melakukan penggerebekan di sebuah rumah kontrakan, Jumat (24/03/2023) sekira pukul 02.10 WIB. Memasuki Awal Bulan Suci Ramadhan 1444 H-Tahun 2023 M, warga beserta Pemuda Kelurahan Sinambek, Kecamatan Kuantan Tengah, Kabupaten Kuantan Singingi, melakukan aktivitas jaga malam. Berawal dari laporan warga setempat adanya oknum warga yang diduga melakukan tindakan di luar

Selengkapnya

PT. Jatim Propertindo Jaya Tanjung Buton Diduga Alirkan Limbah Lindi ke Laut


Investigasi | Senin 20-03-2023, 13:44 WIB

SIAK - PT. Jatim Propertindo Jaya Tanjung Buton yang bergerak di bidang pengolahan cangkang sawit, beralamat di Jalan BOB Kampung Mengkapan Kecamatan Sungai Apit Kabupaten Siak, Riau diduga mengalirkan limbah Lindi ke laut melalui hutan bakau. Warga setempat berharap PT. Jatim Propertindo Jaya Tanjung Buton membuat kolam-kolam untuk menampung dan mengolah air Lindi. Karena diduga Lindi cangkang sawit tersebut mengalir ke laut melalui hutan bakau, tentunya akan merusak ekosistem yang ada di

Selengkapnya

Bobroknya Pelaksanaan Pemeliharaan Sarana dan Prasarana di Dinas Pendidikan Kota Pekanbaru


Investigasi | Jumat 03-03-2023, 09:06 WIB

PEKANBARU - Gedung Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Pekanbaru, Provinsi Riau terlihat tidak dipelihara dengan baik, sehingga banyak yang rusak dan tak layak. Patut kiranya dipertanyakan anggaran pemeliharaan gedung simbol pendidikan di kota Bertuah ini. Terlihat pada Kamis (02/03/2023) yang rusak adalah lambang Tut Wuri Handayani yang posisinya terletak di bagian atas depan gedung Disdik Kota Pekanbaru. Selain lambang yang tinggal satu sayap saja, warna cat dinding terlihat kusam dan

Selengkapnya

Cangkang Sawit Berserakan Bahayakan Pengguna Jalan, Diduga Dishub Siak Gagal Tertibkan Mobil Angkutan Perusahaan


Investigasi | Sabtu 18-02-2023, 08:07 WIB

SIAK - Mobil Perusahaan pengangkut cangkang kelapa sawit yang melintas jalan Simpang Empat Kampung Mengkapan menuju Buton dan Kampung Sungai Rawa dinilai tidak peduli keselamatan pengguna jalan terutama pengendara kendaraan roda dua. Dari pantauan awak media dilapangan, terlihat jelas cangkang kelapa sawit tersebut berserakan disepanjang jalan dari Simpang Empat Kampung Mengkapan menuju Pelabuhan Tanjung Buton dan ke arah Kampung Sungai Rawa, Kecamatan Sungai Apit, Kabupaten Siak, Provinsi

Selengkapnya

Diduga Di-backup Kades, Polisi akan Panggil Pengusaha Penambangan Sedot Pasir Diduga Ilegal sekaligus Kades


Investigasi | Jumat 17-02-2023, 21:37 WIB

KAMPAR- Maraknya galian sedotan pasir di Desa Gunung Bungsuh Xlll Koto Kampar Kabupaten Kampar Provinsi Riau diduga tidak memiliki surat izin resmi dari Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM). Galian sedotan pasir yang dimiliki oleh Rizal dan Nurman diduga ilegal tanpa memiliki surat izin dari menteri pertambangan, bebas beroperasi tanpa di sentuh oleh hukum. Dikhawatirkan praktek tersebut akan merusak alam dan berdampak buruk terhadap lingkungan ekosistem sumber daya air (SDA)

Selengkapnya

Kebal Hukum, SPBU Koto Baru No.14.29637 Diduga Lakukan Pengisian BBM Jenis Solar ke Tangki Mobil Modifikasi


Investigasi | Jumat 17-02-2023, 13:54 WIB

KUANTAN SINGINGI - Salah satu SPBU dengan Nomor 14.29637 diduga melakukan pengisian (BBM) jenis Solar bersubsidi kepada mobil Pick up dengan tangki yang sudah dimodifikasi di SPBU Koto Baru Kecamatan Singingi Hilir, Kabupaten Kuantan Singingi, Provinsi Riau. Dari pantauan awak media ini pada Kamis (16/02/2023) pukul 21.25 WIB terlihat SPBU No 14.29637 menjual kepada satu unit mobil pic up tangki yang sudah dimodifikasi mengisi (BBM) berjenis solar bersubsidi. Satu unit mobil pic up yang sudah

Selengkapnya

Penampungan Hasil PETI Bakar Emas Diduga Ilegal, Tak TerJamah APH di Kelurahan Simpang Tiga Jao


Investigasi | Minggu 15-01-2023, 18:28 WIB

KUANTAN SINGINGI - Penampungan Pembakaran Emas Diduga Ilegal Terlihat Kebal Hukum. Pasalnya, dari Pantauan awak media ini pada Minggu 15 Januari 2023 sekira Pukul 15:47 WIB, terpantau penampungan bakar emas diduga Ilegal di Kelurahan Simpang Tiga Jao, Kecamatan Kuantan Tengah, Kabupaten Kuantan Singingi, Provinsi Riau.  Berdasarkan informasi warga setempat Kelurahan Simpang Tiga(3) Jao penampungan bakar emas diduga ilegal masih beroperasi. Selanjutnya, warga tersebut tidak jauh tempat

Selengkapnya

Persoalan Diduga Kafling Fiktif, PT CIF Janji Akan Jumpai Ketua Koperasi KPTSB dengan Anggota Koperasi


Investigasi | Minggu 15-01-2023, 11:16 WIB

KAMPAR - Direktur PT citra Buana Inti Fajar (CIF) Muhammad Amin, S.Ag ketika di konfirmasi pada Jumat 13 Januari 2023, janji akan segera mempertemukan Wardi selaku ketua Koperasi Produsen Tani Sejahtera Bersama (KPTSB). Dihadapan anggota koperasi, yang sampai sekarang mereka merasa di rugikan. Menurut pengakuan salah satu anggota, titik terang penyelesaian pengembalian uang anggota koperasi ini belum selesai, mereka minta uangnya untuk di kembalikan. Sekitar 6 tahun hak anggota koperasi tak di

Selengkapnya

Diduga Lahan Kapling Fiktif Ditubuh Koperasi (KPTSB), Diduga Libatkan Nama Amin S,Ag, Terima Uang dari Koperasi


Investigasi | Kamis 12-01-2023, 17:24 WIB

KAMPAR - Kembali heboh persoalan lahan Koperasi Produsen Tani Sejahtera Bersama (KPTSB) di Desa Buluh Nipis, Kecamatan Siak Hulu, Kabupaten Kampar, Provinsi Riau. Persoalan ini berawal dari hasil kaplingan kebun sawit yang dikelola oleh Koperasi KPTSB dan anggota kelompok tani. Di tahun 2O16 silam, koperasi ini menjanjikan kepada anggota koperasi lahan sawit, dengan dipatokkan harga 70 juta rupiah Perkapling (2 HT). "Setelah anggota setor uang ke Koperasi senilai Rp.70 juta untuk per satu

Selengkapnya

DPD PW MOI Kabupaten Pelalawan
Ketua PW MOI Pelalawan Angkat Bicara Lambannya Pengerjaan Perbaikan Jalan Hingga Mengakibatkan Korban Kecelakaan


Investigasi | Sabtu 15-10-2022, 16:40 WIB

PELALAWAN - Menanggapi terjadinya kecelakaan di Jalan Hang Tuah SP VI Desa Makmur Kecamatan Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan, Provinsi Riau Jalan yang berlubang, Ketua Dewan Pimpinan Daerah Perkumpulan Wartawan Media Online Indonesia (DPD PW MOI) kabupaten Pelalawan angkat bicara. Kondisi jalan rusak yang belum juga dilakukan penambalan sangatlah rawan terjadinya laka lantas. Untuk itu Dedy kepada awak media menghimbau agar pengerjaan proyek tersebut dilakukan secepat mungkin, mengingat

Selengkapnya

Potret Lubang Jalan Menganga Penuhi Jalan Hang Tuah SP VI Akibatkan Kecelakaan


Investigasi | Sabtu 15-10-2022, 12:54 WIB

PELALAWAN - Banyak faktor bisa menjadi penyebab kecelakaan lalu lintas. Termasuk akibat adanya infrastruktur jalan yang rusak. Terlebih cuaca hujan yang bisa saja menutupi jalan berlubang yang bisa berujung pengendara celaka. Seperti yang baru saja dialami oleh seorang warga yang beralamat di Perumahan Mutiara pada Jumat (14/10/2022) Sekira pukul 11.15 WIB. Azwar bertabrakan dengan pengendara sepeda motor anak SMK saat hendak menjemput anak sekolah di Jalan Hang Tuah SP VI simpang arah jalan

Selengkapnya

Masyarakat Desa Segamai Lintas Bono Rindukan Jalan, Jaka : Lintas Bono Hanya Konsumsi Politik


Investigasi | Selasa 27-09-2022, 09:24 WIB

PELALAWAN - Masyarakat sepanjang Jalan Lintas Bono yang berada di Kecamatan Teluk Meranti Kabupaten Pelalawan, Provinsi Riau sangat berharap terwujudnya Jalan Lintas Bono agar bisa terbukanya akses dari desa ke desa yang terbentang se-Kecamatan Teluk Meranti Kabupaten Pelalawan. Jaka, seorang Aktivis Lingkungan yang bertempat tinggal di Desa Segamai saat ditemui di Lokasi Jalan Lintas Bono, Desa Segamai pada Minggu (25/09/2022) bersama Ketua RT Mansur, memperlihatkan jalan Lintas Bono yang

Selengkapnya

 
 
+ Indeks Berita +
01 Resmi Dilantik Sebagai Pj Bupati, Hambali Siap Membangun Kabupaten Kampar Lebih Baik
02 22 dari 25 Propemperda Direncanakan Akan Diproses pada 20 November 2023
03 PT. SLS Mendapatkan Sanksi Administrasi atas Kebocoran Limbah
04 Hilang, Pria Ini Ditemukan Terapung di Sungai Hou Dusun 3 Desa Hilifaosi, Nias
05 DPC PDI-Perjuangan Inhu Buka Pendaftaran Pasangan Cabup, Yakin Menang di Pilkada 2024
06 Peringati Hari Kartini, Ketua DWP Kemendagri Bicara Soal Pemimpin Wanita Masa Kini
07 Polsek Bandar Sei Kijang Laksanakan Strong Poin Pagi
08 Peringati Hari Bumi, Bupati Andi Utta Tanam Pohon Produktif
09 Disnaker Kuansing Gelar Rapat PPHI antara PT. TBS dengan Serikat Pekerja, Tomas Beri Nilai Plus
10 Silaturahmi Tak Direspon, Ketua PWDPI Riau Kecewa terhadap Pelayanan Main Office PHR
11 Bharada Richar Eleizer Resmi Menikah Usai Bebas dari Penjara
12 Beri Rasa Aman, Polsek Bandar Sei Kijang Tingkatkan Patroli KRYD
13 DPRD Kabupaten Pelalawan Setujui 2 Ranperda 2023
14 Hadiri Pembukaan MTQ Tingkat Provinsi di Dumai, Bupati Rezita Beri Semangat Kontingen Inhu
15 Jangan Gagal Paham Persoalan Tumpukan Sampah di Jalan Gulama, Ini Penjelasan Ingot Ahmad
16 Pemkab Nias Barat Gelar Upacara Peringatan Hari Kartini Ke-145 Tahun 2024
17 Pj Bupati Musi Banyuasin Terdahulu Menilai Potensi Kepemimpinan Lokal
18 Jaga Keamanan Mako, Polsek Bandar Sei Kijang Melaksanakan Patroli Kesiapsiagaan
19 Wali Murid Keluhkan Dana PIP Jalur Khusus Diduga Dipotong Kepsek
20 Komite Pemuda Pelalawan Resmi Dibentuk Berkat Dukungan Berbagai Organisasi
21 Bupati Rohul Hadiri Pelepasan Pawai Ta'aruf MTQ Provinsi Riau di Kota Dumai
22 Ribuan Warga Hadiri Halalbihalal Bersama Paslon Gubernur dan Wakil Gubernur MAHAR
 
 
Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
© Busernews24.com | Situs Berita Aktual Terpercaya