IPSI Provinsi Riau Terbitkan Surat Pemberhentian Ketua IPSI Pelalawan
Jumat, 18-02-2022 - 18:23:42 WIB
TERKAIT:
   
 

PEKANBARU - Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Provinsi Riau Resmi mengeluarkan surat pemberhentian Hendri Jerman dari jabatan Ketua IPSI Kabupaten Pelalawan.
Surat  di keluarkan di Pekanbaru 17 Febuari 2022 dengan Nomor :16/IPSI Riau/II/2022 oleh Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Provinsi Riau di ketuai oleh ketua umum Drs H Irwan.M.si


Ketua Umum IPSI Provinsi Riau Drs H Irwan.M.si  menerbit kan surat resmi pemberhentian karena melihat perguruan silat yang ada di Kabupaten Pelalawan tidak memiliki kepercayaan lagi kepada Hendri Jerman untuk menjadi Ketua IPSI kabupaten Pelalawan.


Pengurus Provinsi Ikatan Pencak Silat Indonesia Provinsi Riau, menetapkan dan memberikan sangsi berat kepada saudara Hendri Jerman Salaja berupa menonaktifkan sebagai ketua Umum IPSI kabupaten Pelalawan, sekaligus menunjuk Rinaldi sebagai carateker atau pelaksana tugas (PLT) guna untuk menjalankan fungsi organisasi sampai terbentuk kepengurusan yang baru dan melaksanakan musyawarah kabupaten paling lama 90 hari kalender sejak surat ini diterbitkan.


Berdasarkan surat tersebut menyampaikan dalam pelaksanaan Musyawarah Kabupaten (Muskab) tersebut hedaklah berkordinasi dengan pihak-pihak yang berkepentingan yang berada di lingkungan kerja IPSI kabupaten Pelalawan serta sebagaiman yang diatur dalam AD/ART IPSI bedasarkan hasil MUNAS 2021.


Saat dikonfirmasi awak media ini Jumat (18/02/2022), Sekretaris Umum IPSI Provinsi Riau DR. Aryo Akbar SH.MH membenarkan perihal SK yang telah dikeluarkan oleh Pengprov IPSI Riau. "Pada prinsipnya adalah keputusan yang dilakukan oleh Pengprov, sesuai yang sudah dirapatkan pada rapat pengurus," terangnya.(Hendro/Tim)




 
Berita Lainnya :
  • Resmi Dilantik Sebagai Pj Bupati, Hambali Siap Membangun Kabupaten Kampar Lebih Baik
  • 22 dari 25 Propemperda Direncanakan Akan Diproses pada 20 November 2023
  • Perkiraan Cuaca di Wilayah Riau, BMKG: Hujan Disertai Petir Masih Berpotensi
  • APKAM Gabungan Halau Serangan Bersenjata OPM di Pogapa Homeyo Papua
  • Giat Preventif Patroli dan Pengaturan Arus Lalu Lintas oleh Personil Polsek Bandar Seikijang
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
    + Indeks Berita +
    01 Resmi Dilantik Sebagai Pj Bupati, Hambali Siap Membangun Kabupaten Kampar Lebih Baik
    02 22 dari 25 Propemperda Direncanakan Akan Diproses pada 20 November 2023
    03 Perkiraan Cuaca di Wilayah Riau, BMKG: Hujan Disertai Petir Masih Berpotensi
    04 APKAM Gabungan Halau Serangan Bersenjata OPM di Pogapa Homeyo Papua
    05 Giat Preventif Patroli dan Pengaturan Arus Lalu Lintas oleh Personil Polsek Bandar Seikijang
    06 H. Yudha Pratomo Mahyudin Daftar Calon Walikota Palembang, Sinyal Kuat Koalisi dengan PKB
    07 Proyek 3 Pilar Mangkrak, Diduga Rugikan Negara, Boma: Minta Kejati Riau dan Kejagung Usut Tuntas
    08 Pelalawan Raih Juara II KB Pria, Kabid Nurmaini: MOP Semakin Diminati
    09 RS Otak dan Jantung di Riau Mulai Dibangun Tahun Ini, Total Anggaran Rp. 1,6 Triliun
    10 Cegah Pungutan Liar, Polsek Bandar Sei Kijang Gelar Sosialisasikan Saber Pungli
    11 Hingga Malam, Bupati Andi Utta Tinjau Lokasi Tiga Kecamatan Terdampak Banjir
    12 Bandara Sultan Syarif Kasim II Pekanbaru Siap Melayani CJH Riau
    13 Sagil, Siswa SD di Kerinci Ini Tingginya 2 Meter Lampaui Orang Dewasa
    14 Kasus Dugaan Penistaan Agama, Koordinator Warih Mula Keto bersama FORGAS Bali Menyuarakan Sikap
    15 Sat Reskrim Polres Kuansing Amankan Tersangka Penebangan Ilegal di Hutan Lindung
    16 Pengamanan Gereja dalam Rangka Perayaan Ibadah Kenaikan Isa Almasih di Kecamatan Bandar Sei Kijang
    17 Siapkan SDM Berkualitas dan Unggul, Pemkab Siak Lanjutkan Program BeTunas 2024
    18 Diduga Cabuli 3 Bocah di Bawah Umur, Z Ditangkap Polsek Sekupang
    19 Bupati Andi Utta Lepas Bantuan Bencana ke Wajo dan Luwu
    20 Jalan Lingkungan Masjid Agung Ar-Raudhah Digenangi Air, Bupati Kuansing Instruksikan PUPR Lakukan Perbaikan
    21 H. Yudha Pratomo Mengembalikan Formulir Pendaftaran Calon Walikota Palembang 2024-2029
    22 Seharian Tak Keluar Kamar, Pria Ini Ditemukan dalam Keadaan Gantung Diri
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © Busernews24.com | Situs Berita Aktual Terpercaya