Sekda Lutim Buka Sosialisasi dan Review Hasil Evaluasi Penilaian Kepatuhan Pelayanan Publik 2023


Sulawesi | Senin 18-12-2023, 13:56 WIB

LUWU TIMUR - Sekretaris Daerah, H. Bahri Suli mewakili Bupati Luwu Timur membuka Sosialisasi Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik dan Review Hasil Evaluasi Penilaian Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik Tahun 2023 oleh Ombudsman RI Perwakilan Sulsel, di Aula Sasana Praja Kantor Bupati, Senin (18/12/2023). Kegiatan yang diselenggarakan oleh Bagian Organisasi Setdakab Lutim ini bertujuan untuk perbaikan kualitas penyelenggaraan Pelayanan Publik serta pencegahan terhadap

Selengkapnya

Bupati Luwu Timur Buka Kegiatan Talk Show Peringatan Hari AIDS Sedunia


Sulawesi | Minggu 17-12-2023, 14:37 WIB

LUWU TIMUR - Bupati Luwu Timur H. Budiman didampingi Ketua Tim Penggerak PKK Lutim, Ny.Dra.Hj.Sufriaty ; Sekretaris KPA, Andi Tulleng dan Narasumber dr. Boyke Dian Nugraha, Sp.OG, Mars. membuka secara langsung kegiatan Talk Show Peringatan Hari AIDS Sedunia tingkat Kabupaten Luwu Timur, di Gedung Wanita Simpurusiang, Kabupaten Luwu Timur, Provinsi Sulawesi Selatan, pada Sabtu (16/12/2023). Dalam sambutannya, H. Budiman mengungkapkan tujuan dari kegiatan ini untuk mengingatkan akan pentingnya

Selengkapnya

Bupati Luwu Timur Anggarankan Sektor Pertanian dan perikanan akan Ditambah di Tahun 2024


Sulawesi | Minggu 17-12-2023, 13:43 WIB

LUWU TIMUR - Bupati Luwu Timur, H. Budiman mengatakan bahwa pemerintah daerah merencanakan akan menambah anggaran disektor pertanian dan perikanan pada tahun 2024 mendatang. Hal tersebut disampaikan bupati Budiman saat menghadiri Syukuran Pasca Panen (Bersih Desa) Desa Margolembo, Kecamatan Mangkutana yang berlangsung di Halaman Kantor Desa Margolembo, pada Sabtu (16/12/2023). "Di Kabupaten Luwu Timur sekitar 80% warga masyarakat kita berprofesi disektor pertanian, olehnya itu, pemerintah

Selengkapnya

Buka Rapat Kerja Organisasi Perangkat Daerah, Ini Pesan Bupati Luwu Timur!


Sulawesi | Kamis 14-12-2023, 19:12 WIB

LUWU TIMUR - Bupati Luwu Timur, Drs. H. Budiman, M.Pd membuka Rapat Kerja (Raker) Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang berlangsung di Sorowako Golf Club, Kecamatan Nuha, Kabupaten Luwu Timur, Sulawesi Selatan. Kamis (14/12/2023). Rapat Kerja yang akan berlangsung selama dua hari (14-15 Desember 2023) adalah untuk mengevaluasi dan Pencapaian Kinerja Tahun 2023 serta Rencana Kerja Tahun 2024. Setiap kepala OPD memaparkan capaian program kerjanya selama satu tahun, termasuk di dalamnya inovasi,

Selengkapnya

Munajat dan Longmarch Solidaritas Masyarakat Sulawesi Selatan Bela Palestina


Sulawesi | Minggu 10-12-2023, 17:27 WIB

LUWU TIMUR - Ribuan masyarakat mengikuti kegiatan Munajat dan Long March Aksi Bela Palestina "Dari Luwu Timur untuk Palestina" yang digagas oleh Solidaritas Masyarakat Sulawesi Selatan Bela Palestina (SMSBP) bersama warga masyarakat Luwu Timur yang diikuti serta sekaligus dilepas oleh Wabup Mochammad Akbar A. Leluasa yang dipusatkan di Lapangan Merdeka Malili hingga ke Anjungan Sungai Malili, Minggu (10/12/2023). Para peserta Munajat dan Longmarch yang terdiri berbagai elemen masyarakat

Selengkapnya

Proyek Jembatan 1 Miliar Lebih di Desa Ledu Ambruk


Sulawesi | Sabtu 09-12-2023, 15:25 WIB

LUWU TIMUR - Proyek jembatan telan biaya Miliaran Rupiah di Jalan Pisang Desa Ledu, Kecamatan Wasuponda, Kabupaten Luwu Timur, Provinsi Sulawesi Selatan ambruk.  Proyek yang memakan anggaran APBD Tahun Anggaran 2023 itu sesuai yang tertera di Papan Nama Proyek senilai Rp. 1. 018.131.810,34 dengan No. Kontrak 602.1/03/KONT-BM.9/PUPR/VI/2023 Tanggal 12 Juni 2023 dengan tenggang waktu pelaksanaan selama 180 hari yaitu jembatan yang menghubungkan antara Dusun Rendehaka dan Kali Dingin yang

Selengkapnya

Pantau Program Peduli Ki, Saya Jaga Ki, Bupati Luwu Timur Berkeliling Gunakan Sepeda


Sulawesi | Rabu 06-12-2023, 16:36 WIB

LUWU TIMUR - Bupati Luwu Timur, Drs, H. Budiman, M.pd, berkeliling menaiki sepeda dari Rujab menuju area perkantoran Desa Puncak Indah Malili, Kabupaten Luwu Timur, Provinsi Sulawesi Selatan untuk memantau aktivitas Program “Peduli Ki, Saya Jaga Ki”di setiap OPD pada Selasa, (05/12/2023). Kantor pertama yang dikunjungi Budiman adalah Kantor Inspektorat. Setelahnya, Budiman melanjutkan berkeliling naik sepeda ke beberapa organisasi perangkat daerah atau ( OPD ). Bupati berkeliling

Selengkapnya

Herman Opy Sanda Apresiasi Bupati Budiman dalam memimpin Luwu Timur


Sulawesi | Minggu 03-12-2023, 16:45 WIB

LUWU TIMUR - Herman Opy Sanda (HOS), salah satu pengusaha muda sukses kelahiran Toraja dan saat ini adalah caleg DPR RI daerah pemilihan Sulawesi Selatan III melakukan kunjungan di Kabupaten Luwu Timur, sempat menyinggahi Pujasera Malili dan mencicipi jajanan disana. Sambil menikmati aliran Sungai Malili bersama beberapa jejaringnya di Malili, mengutarakan kekagumannya terhadap model kepemimpinan Bupati Budiman dalam menahkodai Luwu Timur. "Saya melihat perkembangan daerah, khususnya Kota

Selengkapnya

Ribuan Masyarakat Lutim Ikuti Jalan sehat HUT Korpri, PGRI, HGN dan HKN


Sulawesi | Minggu 03-12-2023, 12:58 WIB

LUWU TIMUR - Ribuan masyarakat dari berbagai kalangan mengikuti Gerak Jalan Sehat dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun KORPRI k-52, HUT PGRI ke-78, Hari Guru Nasional dan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-59 tingkat Kabupaten Luwu Timur, Sulawesi Selatan, pada Sabtu (02/12/2023). Peserta Jalan Sehat tersebut dilepas oleh Dandim 1403/Palopo, Letkol Armed Kabit Bintoro Priyambodo, didampingi Bupati Luwu Timur, H. Budiman, Kajari Lutim, Dr. Yadyn, Sekda Lutim, H. Bahri Suli, Pabung Bachtiar

Selengkapnya

Dihadiri Bupati, Natal Bersama Kabupaten Luwu Timur Berlangsung Semarak dan Hikmat


Sulawesi | Minggu 03-12-2023, 08:31 WIB

LUWU TIMUR - Bupati Luwu Timur, H. Budiman didampingi Ketua TP PKK Lutim, Hj. Sufriaty menghadiri acara Natal Bersama ASN, TNI, POLRI, dan Masyarakat di Lapangan Karelai Kecamatan Wasuponda, Kabupaten Luwu Timur, Sulawesi Selatan, Sabtu (02/12/2023) sore.  Meskipun sempat di guyur hujan lebat dan angin kencang saat acara seremonial, namun tidak menyurutkan semangat umat kristiani untuk merayakan natal. Ibadah Natal pun berlangsung semarak dan hikmat sampai selesai. Natal bersama tahun

Selengkapnya

SD UPT Desa Libukan Mandiri Menyelenggarakan BIAS


Sulawesi | Selasa 28-11-2023, 15:16 WIB

LUWU TIMUR - SD 280 Libukan Mandiri, Kabupaten Luwu Timur, Provinsi Sulawesi Selatan. menyelenggarakan Kegiatan Bulan Imunisasi Anak Sekolah Selasa, BIAS) (28/11/2023) Kepala Sekolah SD 280 Libukan Mandiri Mulyono, S.Pd. pada pelaksanaan BIAS menyampaikan kegiatan tersebut berjalan dengan lancar. "Pelaksanaan BIAS ini berjalan dengan baik. Tidak ada keluhan-keluhan DARI pihak murid-murid," ujarnya. Adapun pihak dari Puskesmas selaku koordinator Imunisasi Puskesmas Mahalona Ibnu Hajar

Selengkapnya

Kapolda Sulsel Pantau Pengamanan Giat Jalan Santai Cawapres Gibran Lewat Udara


Sulawesi | Senin 27-11-2023, 09:57 WIB

SULSEL - Kapolda Sulsel Irjen Pol Drs. Setyo Boedi Moempoeni Harso, S.H., M.Hum didampingi Karo Ops Polda Sulsel beserta PJU lainnya memantau pengamanan giat Jalan Santai Cawapres Gibran lewat udara di rute sepanjang Jalan Sudirman Makassar, Sulawesi Selatan, pada Sabtu (25/11/2023).  Sebagai Penanggung Jawab Ops Mantab Brata 2024 di Sulsel, Kapolda Sulsel Irjen Pol Drs. Setyo Boedi Moempoeni Harso, S.H., M.Hum turun langsung melaksanakan pemantauan dan pengecekan pengamanan yang

Selengkapnya

Bupati Luwu Timur Budiman Buka Turnamen Takraw Watampanua Cup II 2023


Sulawesi | Sabtu 11-11-2023, 10:58 WIB

LUWU TIMUR - Bupati Luwu Timur, H. Budiman, membuka secara resmi Open Turnamen Sepak Takraw Watangpanua Cup II 2023, Jumat (10/11/2023), di Lapangan Sepak Takraw Desa Watangpanua, Kecamatan Angkona, Kabupaten Luwu Timur, Provinsi Sulawesi Selatan. Kepala Desa Watangpanua, Ladaddi dalam laporannya menyampaikan, dengan dukungan berbagai pihak, open turnamen telah dapat dilaksanakan sebanyak 2 kali dan Turnamen tahun ini diikuti 22 Tim se-Kabupaten Luwu Timur. "Tujuannya, di samping

Selengkapnya

Akibat Cemburu, Pria 40 Tahun Ini Tewas Ditikam Menggunakan Sajam


Sulawesi | Rabu 08-11-2023, 23:04 WIB

PAREPARE - Lantaran terbakar api cemburu, seorang pria asal Kabupaten Pinrang berinisal MD (43) melakukan tindak pidana penganiayaan menggunakan senjata tajam terhadap korban yang bernama Armanto alias Maman, pria berusia 40 tahun, yang beralamatkan di Kecamatan Mallusetasi Kabupaten Barru,Provinsi Sulawesi Selatan.  Kejadian nahas ini terjadi pada sabtu malam tanggal 4 Nopember 2023, sekitar pukul 23.05 wita, di area kompleks pasar lakessi, tepatnya di salah satu warung yang menjual

Selengkapnya

Terkait Kasus Proyek Pembangunan Bendungan Pasellorang Kabupaten Wajo Tim Kejati Sulsel Lakukan Penggeledahan Dua Tempat


Sulawesi | Kamis 02-11-2023, 18:04 WIB

WAJO - Tim Penyidik Kejati Sulsel Lakukan Penggeledahan Serentak pada Dua Tempat Terkait Penyidikan Dugaan Mafia Tanah Kegiatan Pembayaran Ganti Rugi Lahan Proyek Strategis Nasional Pembangunan Bendungan Paselloreng di Kabupaten WajoTahun 2021 Setelah menetapkan 6 (enam) orang Tersangka yang dilanjutkan dengan tindakan Penahanan Terkait dugaan mafia tanah pada kegiatan pembayaran ganti rugi lahan Proyek Strategis Nasional Pembangunan Bendungan Paselloreng di Kabupaten Wajo Tahun 2021, maka

Selengkapnya

 
 
+ Indeks Berita +
01 Resmi Dilantik Sebagai Pj Bupati, Hambali Siap Membangun Kabupaten Kampar Lebih Baik
02 22 dari 25 Propemperda Direncanakan Akan Diproses pada 20 November 2023
03 Bupati Pelalawan H. Zukri SE Lepas Pemberangkatan 336 Jemaah Calon Haji
04 Polsek Bandar Seri Kijang Laksanakan Sosialisasi Saber Pungli dan Edukasi kepada Masyarakat
05 2.000 Balita di Sentajo Raya Ditarget Timbang Serentak, Cegah Stunting
06 Buruh Kelapa Sawit Dapat BPJS Ketenagakerjaan Gratis dari Pemkab Pelalawan, Target 41.000 Buruh Tahun Ini
07 Bacawabup Yose Datangi Kantor DPD Nasdem Pelalawan Kembalikan Formulir Pendaftaran
08 Disetujui Mendagri, Pejabat Bulukumba Kembali Dilantik
09 Gunakan Sikat Gigi, Suami Tusuk Istri Hingga Tewas, Jasad Dilumuri Bedak
10 PKK Bulukumba Open Donasi Korban Bencana Banjir, PT Amaly Group Bantu 10 Ton Beras
11 Agit Andertales Terpilih sebagai Formateur LEPPAMI Cabang Palembang
12 Kesal Ditinggal Menikah Lagi, Sang Mantan Tega Habisi Suami Baru saat Malam Pertama
13 Ibadah Minggu Kasih, Personil Polsek Bandar Sei Kijang Sampaikan Pesan Kamtibmas
14 Yakin Maju sebagai Bacawabup Pelalawan, Yose Bakal Kembalikan Formulir PKB dan Nasdem Pekan Depan
15 Cuaca Ekstrim Penyebab KLM Berlian 01 Lenyap di Telan Ombak
16 Warung Remang KM 2 di Jalan Koridor PT. Rapp Beroperasi, Warga Siap Tutup Paksa
17 Rugikan Negara 206 M Lebih, Juprizal : Jangan Tarik Masalah Hukum Kasus Hotel Kuansing ke Ranah Politik
18 Bupati Nias Barat Hadiri Peluncuran Tahapan Pilgub dan Wagub Sumut 2024
19 Dugaan Kasus Hotel Kuansing Sudah Diproses Jauh Sebelum Suhardiman Amby Jabat Sebagai Bupati
20 Sekda Nias Barat Pimpin Langsung Rapat LPTQ
21 Cegah Terjadinya Laka Lantas dan C3, Personil Unit Lantas Polsek Bandar Sei Kijang Lakukan Patroli
22 19 Jenis Operasi yang di-Cover BPJS Kesehatan, Berikut Daftarnya
 
 
Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
© Busernews24.com | Situs Berita Aktual Terpercaya